Sabtu, 20 Agustus 2016

Proposal Project Work E-Commerce Penjualan Produk Tumbler Menggunakan Wordpress

NASKAH USULAN
PROJEK WORK

PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE PRODUK TUMBLER MENGGUNAKAN WORDPRESS


 












SITI ULFATUL DALILAH
141510218


TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN
SMK GEO INFORMATIKA
BOGOR
2016





LEMBAR PENGESAHAN


DISETUJUI DAN DISAHKAN OLEH PEMBIMBING
Nama Dan Tanda Tangan
Pembimbing





Zaenal Muttaqin, S.T
Tanggal : ……………………………………………………………………



DISAHKAN OLEH :

Ketua Jurusan Teknik Komputer Dan Jaringan
Chandra Ahmad Hidayat, S.T                                              Tanggal ………..(……..)




BAB I
PENDAHULUAN


1.1     Latar Belakang
Perkembangan teknologi informasi yang sangat dramatis dalam beberapa tahun terakhir telah membawa dampak transformational pada berbagai aspek kehidupan. Selain itu perkembangan dunia internet menyebabkan terbentuknya dunia baru yang disebut dunia maya. Di dunia maya, setiap individu dan organisasi memiliki hak dan kemampuan untuk berinteraksi dengan indvidu atau organisasi lain tanpa ada batasan apapun yang dapat menghalanginya, sehingga kita dapat berinteraksi, berkomunikasi, bahkan melakukan perdagangan dengan orang dari seluruh penjuru dunia dengan murah, cepat dan mudah. Dengan begitu merebaknya media internet menyebabkan banyaknya perusahaan yang mulai mencoba menawarkan produknya dengan menggunakan media E-commerce ini. E-commerce bukan sesuatu hal yang asing bagi kalangan dunia bisnis berbasis komputerisasi dan web.
Dengan berjalannya waktu dan jaman, kemajuan teknologi juga berkembang pesat dan berperan untuk proses transaksi  agar lebih praktis dan ekonomis bagi penjual dan konsumennya. Project work ini menggunakan media web internet wordpress untuk memudahkan penjualan dan pengiklanan barang. Dengan ini konsumen dapat memilih dan membeli barang tanpa harus pergi ke tempat penjualnya.

1.2  Tujuan Project Work
Adapun tujuan pembuatan projek work ini sebagai berikut :
1. Mengetahui ruang lingkup E-Commerce
2. Mengetahui apa itu wordpress
3. Memperoleh hasil dari website E-Commerce itu sendiri

1.3  Manfaat Project Work
Adapun manfat dari pembuatan project work ini adalah sebagai berikut :
1. Mempermudah konsumen dalam pembelian barang
2. Website memungkinkan untuk menarget pasar lebih luas
3. Sangat menguntungkan bagi toko kecil




















BAB II
METODE PROJECK WORK


2.1 Alat dan Bahan
            Alat yang digunakan dalam project work ini adalah :
                                    Tabel. 2.1. Alat Project Work
No
Alat
Spesifikasi
Jumlah
1
Laptop
Asus x200ca
1
2
Printer
Hp deskjet 1001
1
3
Modem
Telkomsel flash
1
4
Photoshop
Photoshop cs6 portable
1
5
wordpress
Wordpress 4.5
1
6
Google Chrome
-
1


            Bahan yang digunakan dalam project work ini adalah :
                                    Tabel 2.2. Bahan Project Work
No
Bahan
Spesifikasi
Jumlah
1
Tumbler polos

5
2
Kertas art paper

10

2.2 Metode Project Work
Metode yang digunakan disini adalah sistem online shop yang berarti penjualan dan pembelian dilakuan hanya melalui internet, website adalah media kami dalam melakukan promosi, penjualan, dan pemesanan barang oleh pembeli.
Metodologi penelitian yang akan digunakan dalam menyusun proposal ini adalah Metodologi Analisis Deskriptif yang memiliki tahap-tahap sebagai berikut :

1.      Tahap Pengumpulan Data
Tahap pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian tugas akhir ini diantaranya adalah studi pustaka, observasi dan wawancara yang dijelaskan dibawah ini :
a.       Studi pustaka Tahap Pengumpulan data dengan cara mengumpulkan
bacaan-bacaan yang ada kaitannya dengan judul penelitian.
b. Observasi Tahap pengumpulan data dengan mengadakan penelitian langsung ke lingkungan objek peneliti.
c.  Wawancara Tahap pengumpulan data dengan mengadakan Tanya jawab secara langsung mengenai hal-hal yang ada kaitannya dengan topic yang diambil.
2.   Tahap Pembuatan Website
Dalam membangun website e-commerce pada website online shop ini digunakan tahap sebagai berikut :
a.       Analisis
Tahap menganalisis hal-hal yang diperlukan dalam pelaksanaan proyek pembuatan aplikasi.
b.      Perancangan
Tahap penerjemahan dari data yang dianalisis ke dalam bentuk yang mudah di mengerti..
c.       Pengkodean
Tahap penerjemahan data atau pemecahan masalah yang telah dirancang kedalam bentuk bahasa pemrograman.
d.      Pengujian
Tahap pengujian terhadap aplikasi yang dibangun.
e.       Pemeliharaan
Tahap terakhir suatu aplikasi yang sudah selesai dapat mengalami perubahan-perubahan atau penambahan sesuai dengan permintaan pengguna.






BAB III
RANCANGAN ANGGARAN BIAYA


3.1 Perkiraan Biaya Project Work
            Penelitian ini membutuhkan biaya yang terdiri dari 4 sub, meliputi sub biaya proposal penelitian, sub biaya laporan penelitian, dan sub biaya lain-lain.
Tabel 3.1. Perkiraan Biaya Project Work
No
Jenis
Biaya
1
Proposal Project Work
Pembuatan Proposal Project Work
 Rp. 30.000,-
Sub Total 1
 Rp. 30.000,-

Pembuatan Botol Tumbler


Botol
Rp. 100.000,-

Kertas Art Paper
Rp. 20.000,-
2
Transportasi
Rp. 10.000,-

Kuota 1 GB
Rp. 20.000,-

Sub Total 2
Rp. 150.000,-
3
Laporan Project Work
Pembuatan Laporan Project Work
 Rp. 150.000,-
Sub Total 3
 Rp. 150.000,-
4
lain-lain
 Rp.  33.000,-
Total Biaya
 Rp. 363.000,-




















BAB IV
JADWAL KEGIATAN


4.1 Jadwal Pelaksanaan Project Work
         Jadwal pelaksanaan penelitian dibagi menjadi tiga tahap, yaitu tahap persiapan, pelaksanaan, pembuatan laporan dan presentasi hasil penelitian. Pada tahap persiapan dilakukan perencanaan menyeluruh terhadap segi pendanaan maupun segi material. Pada tahap pelaksanaan, kegiatan ini membutuhkan waktu yang cukup lama, karena kegiatan ini berawal dari pengumpulan data, wawancara sampai pada evaluasi. Dan terakhir pada kegiatan ini adalah melakukan presentasi. Jadwal pelaksaan diwujudkan dalam sebuah table yang terdapat pada lampiran 1.










 LAMPIRAN 1
JADWAL PELAKSANAAN PENELITIAN


No
Deskripsi Kegiatan
Agustus
September
Oktober
November
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
2
3
4
1
Persiapan

















1.1.Pembuatan Proposal Dan Perizinan

















1.2.Alokasi Dana Dan Pemanfaatannya

















1.3.Analisis Kebutuhan

















2
Pelaksanaan

















2.1.Instalasi Aplikasi

















2.2.Desain Website

















2.3.Analisis Hasil Pembuatan Website

















2.4.Evaluasi Dengan User

















3
Pelaporan

















3.1.Pembuatan Laporan

















3.2.Seminar Hasil

















3.3.Perbaikan Laporan